Senin, 03 September 2018

JANGAN SAMPAI MERUSAK LINGKUNGAN !


KKN DESA SUKAMAJU- Sebagai Bentuk Kepedulian Lingkungan KKN DESA SUKAMAJU Pasang Papan Pengawasan di sekitar Sungai Desa Sukamaju (Selasa, 4 september 2018)

Kegitan ini di laksanakan di desa Sukamaju tempat dimana mahasiswa FISIP melaksanakan Kuliah Kerja Nyata.
Lingkungan merupakan suatu kombinasi antara kondisi fisik yang mencakup keadaan sumber daya alam seperti tanah, air, energi surya, mineral, serta flora dan fauna yang tumbuh di atas tanah maupun di dalam lautan, Lingkungan juga dapat diartikan menjadi segala sesuatu yang ada di sekitar manusia dan mempengaruhi perkembangan kehidupan manusia.

Desa Sukamaju Misalnya, Saat ini lingkungan di daerah sukamaju telah di cemari oleh tangan" manusia yang tidak bertanggung jawab.. salah satunya ekosistem ikan yang berada di sungai, kini ikan" kecil yg sering kita temui waktu dulu sudah tidak ada.. karena seringkali banyak yg menyetrum, portas dan menggukan bahan kimia selain itu karena memang sukamaju belum adanya Tempat pembuangan akhir (TPA) sampah maka perlu adanya pengolahan sampah untuk dapat mengurangi penumpukan sampah di desa sukamaju kecamatan cihaurbeuti kabupaten ciamis

Ketua KKN ( Ega Prayoga ) mengatakan Bahwa Saat ini desa Sukamaju tergolong sebagai desa yang ramah lingkungan karena jauh daripada daerah perkotaan yang serikali digunakan sebagai arus lalu lintas, namun beda halnya desa sukamaju, masih terlihat indah dan asri



Mahasiswa KKN FISIP UNIGAL melaksanakan Afiliasi dengan Dinas Peternakan dan Perikana Kabupaten Ciamis, hal ini dinilai sebagai bentuk kepedulian pemerintah dan memang sudah seharusnya pemerintah menunjukan bentuk kepeduliannya yang saat ini baru saja mengeluarkan papan pengawasan atas dorongan dari mahasiswa KKN FISIP UNIGAL.

Bersyukur pada kegiatan ini mahasiswa KKN Desa Sukamaju bisa memberikan satu bentuk kerjasama Pemerintah, baik dengan Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kab. Ciamis dan Dinas Peternakan dan Perikanan Kab. Ciamis Semoga saja ini menjadi awal yang baik untuk terus bisa berkontribusi bukan hanya pada KKN saja, melainkan diluar kegiatan Mahasiswa.

Tak lupa Kepala Desa Sukamaju ( Dede Engkuh ) saat ditemui di ruangannya, bahwa beliau berharap, mahasiswa dapat mengambil hikmah dari Pelaksanakaan KKN ini, terutama dapat mendorong serta dapat memabantu mengembangkan baik itu dalam produk lokal, potensi wisata, ekonomi bahkan dalam segi pembinaan apartur desa yang handal, selain it juga beliau menyampaikan melalui kegiatan KKN Ini saya harap bukan hanya silaturahmi sampai selesai pelaksanaan KKN saja namun ini bisa menjalin silaturahmi untuk kedepannya.

Sabtu, 01 September 2018

POS DAYA GEMA MAJU MANDIRI (DESA SUKAMAJU) IKUTI GELAR POTENSI DESA PADA EXPO KKN UNIGAL DI SUKAHURIP


CIHAURBEUTI- Pos daya Gema Maju Mandiri Desa Sukamaju bersama para mahasiswa KKN universitas Galuh wilayah kerja KKN Cihaurbeuti ikuti gelar potensi desa yang di laksanakan di desa sukahurip (sabtu, 1 september 2018)





Kegitan ini di laksanakan di desa sukahurip kecamatan cihaurbeuti Kabupaten Ciamis sehingga merupakan kali ke 4 yang dilaksankan oleh KKN FISIP Universitas Galuh di hadiri Dihadiri oleh Ketua, Sekertaris dan Bendahara Pengurus Yayasan Pendidikan Galuh Ciamis, Wakil Rektor II dan III Universitas Galuh, Para Dekan, Ketua LPPM, Ketua Panitia KKN periode II tahun akademik 2017/2018, Camat Cihaurbeuti. Kapolsek, Danramil,  Kecamatan Cihaurbeuti. Para Kepala Desa se kecamatan Cihaurbeuti. Terutama Dekan FISIP (H. Aan Anwar Sihabudin, S.H., S.IP., M.Si) juga turut Hadir pada Kegiatan Tersebut

Bersyukur pada kegiatan ini desa sukamaju bisa memberikan produk terbaiknya yang memang pada dasarnya belum ada di mana - mana, namun kami merasa bangga bahwa produk kami bisa di Expose ke publik (Ucap ketua Pos Daya Gema Maju mandiri)

Produk Unggulan Desa sukamaju meliputi  (Kopi, teh peko mas, abon cabe) ke 3 produk tersebut diolah secara tradisional dan rasa nya pun juara..



Kepala Desa Sukamaju ( Dede Engkuh ) menyatakan bahwa kegiatan ini sangat penting sekali untuk dapat mengetahui potensi lokal yang ada di desa selain itu beliau berharap ini akam menjadi stimulus yang baik untuk Desa Sukamaju sehingga dampaknya Produk Desa Sukamaju bukan hanya di kenal di Kab. Ciamis saja tapi di kancah nasional.

Ketua Pos daya (Misbah Solehudin) berjanji setelahnya KKN ini berkahir ini menjadi PR untuk pos daya agar dapat mengembangkan produk Lokal Desa Sukamaju karena bagaimanapun diakaui atau tidak ke 3 produk tersebut menjadi andalan Desa Sukamaju.

Rabu, 29 Agustus 2018

PElATIHAN PENGELOLAAN KEARSIPAN DI ADAKAN DI DESA SUKAMAJU KECAMATAN CIHAURBEUTI

KKN UNIGAL POS DAYA SUKAMAJU ADAKAN PELATIHAN PENGELOLAAN KEARSIAPAN DI DESA SUKAMAJU.. 16 agustus 2018


Dalam rangka menjalankan salah satu program KKN UNIGAL POSDAYA SUKAMAJU mahasiswa Universitas galuh melaksanakan kegiatan pelatihan pengelolaan kearsipan di desa sukamaju dengan tema "meningkatkan pengetahuan tentang kearsipan serta penataan arsip desa yang handal" hal ini didasari karena
Kearsipan merupakan proses pengaturan dan penyimpanan bahan-bahan atau warkat secara sistematis , sehingga bahan-bahan tersebut dapat dicari dengan cepat atau diketahui tempatnya.. (ega prayoga/ketua kkn unigal pos daya desa sukamaju)
Asep wahid (ketua pelaksana) mengatakan dalam laporannya bahwa kegiatan ini di ikuti oleh .. perangkat desa, mahasiswa unigal, mahasiswa STIE suryalaya, ibu pkk, dan masyarakat selain itu juga asep wahid mengatakan tujuan daripada kegiatan ini
1. Meningkatkan kesadaran terhadap fungsi dan peranan arsip sebagai bukti akuntabilitas kinerja dan mendukung proses pengambilan keputusan pada organisasi baik pemerintah pusat, daerah, bisnis, perguruan tinggi dan lembaga lainnya
2. Meningkatkan pengetahuan manajerial bidang kearsipan, sehingga program kearsipan berjalan kearsipan dan efisien
3. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan di bidang kearsipan sehingga terciptanya profesionalisme implementasi kearsipan
adapun pembicara dalam seminar nasional ini yaitu :
a.dosen fakultas ilmu sosial ilmu politik ibu etih hedriani sip msi
b dinas perpustakaan dan kearsipan kabupaten Ciamis, bp nirwan dan yuli hari cahyani
Kegiatan ini mendapat dukungan penuh dari kepala desa sukamaju (Dede Engkuh) dan jajarannya.. dede engkuh menyampaikan dalam sambutannya bahwa beliau mengucapkan banyak terimakasih kepada mahasiswa kkn unigal yang telah melaksanakan kegitan ini karena pada hakikatnya desa sukamju belum mendapatkan pembinaan pengelolaan kearsipan.. selain itu juga dede engkuh berharap kegitan positif seperti ini bukan hanya dilaksankan sekarang.. tapi menjadi pembinaan dari dinas terkait yang memang secara khusus membina serta mengarahkan ke arah yg lebih baik tentang pengelolaan kearsipan..

GERAKAN SUKAMAJU MEMBACA MENJADI PROGRAM UNGGULAN KKN POS DAYA SUKAMAJU TAHUN 2018 (minggu, 19 agustus 2018)

GERAKAN SUKAMAJU MEMBACA MENJADI PROGRAM UNGGULAN KKN POS DAYA SUKAMAJU TAHUN 2018

KKN pos daya sukamaju menggalakan gerakan membaca lewat kegiatan Gerakan sukamaju membaca di desa sukamaju kec. Cihaurbeuti
Ketua pelaksana intan mengatakan dalam laporannya bahwa kegitan gerakan sukamaju membaca ini merupakan program unggulan dalam bidang pendidikan pada kkn pos daya sukamaju selain itu kegiatan ini bekerjasama dengan taman baca galuh tabayun dibawah naungan Forum mahasiswa dan pemuda galuh tabayun..
Kegiatan ini dilaksanakan pada hari minggu tanggal 19 agustus tahun 2018 bertempat di RA nurul hasnah wal huda.. kegiatan ini di ikuti oleh 2 RA yaitu RA nurul hasanah dan RA Al ikhlas dengan jumah 50 peserta . Dengan kegiatan sebagai berikut.. gerakan ayo membaca, gerakan minum susu, gerakan makan sayur, dan parenting ( penyuluhan pola asuh anak) yang pematrinya langsung dari ahli Psikologi .. ketua pelaksana juga menyampaikan bahwa ini kali pertama kami selaku kkn pos daya sukamaju mengadakan kegiatan ini, tentunya bukan hanya moment program saja.. tapi mendapatkan respon positif dari masyrakat sekitar dan juga mendapat dukungan dari desa sukamaju..
Ketua kkn pos daya sukamaju (ega prayoga) menyampaikan dalam sambutannya bahwa penerepan kegiatan membaca pada usia dini, ini sangat bagus karena kami menilai saat ini minat baca anak sangatlah kurang, apalagi desa sukamaju belum adanya perpusdes, padahal ini sangat penting untuk menumbuhkan masyarakat desa sukamaju yang gemar membaca.. harapannya dengan adanya kkn pos daya sukamaju menjadi dorongan agar desa sukamaju dapat menggalan gerakan membaca apalagi sampai bisa membentuk perpustakaan desa..
Dengan adanya kerjasama ini semoga saja menjadi bentuk sinergitas semama mahasiswa bahkan dengan pemuda agar menjadi hubungan positif dalam membangun indonesia khususnya di kabupaten ciamis.. dengan melaksanakan kegiatan - kegiatan positif salah satunya gerakan sukamaju membaca ini ( ujar ketua Formagat (ade ainul yakin) dalam sambutannya.
Selain itu kepala desa dede engkuh menyampaikan banyak terimakasih kepada KKN pos daya sukamaju Karena telah berkontribusi banyak untuk desa sukamaju.. harapannya ini menjadi dorongan postif bagi masyarakat sukamaju apalagi ini gerakan sukamaju membaca dengan maksud dan tujuannya mencerdasakan anak bangsa lewat membaca khusunya anak bangsa di desa sukamaju..

POS DAYA GEMA MAJU MANDIRI DESA SUKAMAJU ADAKAN DISKUSI PUBLIK29 agustus 2018

POS DAYA GEMA MAJU MANDIRI DESA SUKAMAJU ADAKAN DISKUSI PUBLIK
29 agustus 2018

Dalam rangka menjalankan salah satu program POSDAYA GEMA MAJU MANDIRI bersama mahasiswa KKN Universitas galuh melaksanakan kegiatan "DISKUSI PUBLIK" dengan tema " POS DAYA GEMA MAJU MANDIRI BERGERAK MENUJU KESEJAHTERAAN DAN KELESTARIAN" hal ini didasari karena desa sukamaju merupakan lokasi yang setrategis dalam pemanfaatan ekosistem lingkungan. Misbah solehudin (ketua POS DAYA) mengatakan dalam sambutannya bahwa.. saat ini lingkungan di daerah sukamaju telah di cemari oleh tangan" manusia yang tidak bertanggung jawab.. salah satunya ekosistem ikan yang berada di sungai, kini ikan" kecil yg sering kita temui waktu dulu sudah tidak ada.. karena seringkali banyak yg menyetrum, portas dan menggukan bahan kimia selain itu karena memang sukamaju belum adanya Tempat pembuangan akhir (TPA) sampah maka perlu adanya pengolahan sampah untuk dapat mengurangi penumpukan sampah di desa sukamaju kecamatan cihaurbeuti kabupaten ciamis

Kegiatan ini diadakan di desa sukamaju dengan jumlah peserta kurang lebih 70 orang terdiri dari, mahasiswa, masyrakat, karang taruna, aparat desa dan ibu pkk..
Selain itu pemateri pun dari akdemisi (ibu dini yuliani, S.IP., M.Si) aktivis lingkungan ( Nur salim ridha.S.E) dan dinas perternakan dan perikanan kab. Ciamis (Asep Saepudin. A.Pi)

Kegiatan ini mendapat dukungan penuh dari kepala desa sukamaju (Dede Engkuh) dan jajarannya.. dede engkuh menyampaikan dalam sambutannya bahwa beliau mengucapkan banyak terimakasih kepada mahasiswa kkn unigal yang telah membantu melaksanakan kegiatan ini selain itu juga dede engkuh berharap kegitan positif seperti ini bukan hanya dilaksankan sekarang.. tapi menjadi pembinaan dari dinas terkait yang memang secara khusus membina serta mengarahkan ke arah yg lebih baik ..

DESA SUKAMAJU


PROFIL DESA SUKAMAJU
KECAMATAN CIHAURBEUTI
KABUPATEN CIAMIS
PROVINSI JAWA BARAT
2018


KONDISI GEOGRAFIS

         Desa Sukamaju terletak dibawah kaki Gunung Sawal, dengan luas wilayah  427 Ha, yang terdiri dari 6 Dusun dengan 14 Rukun Warga (RW) dan 36 Rukun Tetangga (RT).  Desa Sukamaju memiliki batas wilayah administratif sebagai berikut
Sebelah Utara              :    Gunung Sawal
Sebelah Timur                         :    Desa Sukahurip
Sebelah Selatan                        :     Desa Sukahaji
Sebelah Barat                 :    Desa Sumberjaya dan Desa Sukasetia
          Pada umumnya lahan yang terdapat di Desa Sukamaju digunakan secara produktif, dan hanya sedikit saja yang tidak dipergunakan. Hal ini menunjukan bahwa kawasan Desa Sukamaju memiliki sumberdaya alam yang memadai dan siap untuk diolah.
Luas lahan  427  Ha, berupa sawah seluas 140 ha,  darat  287  ha,
        Secara Administratif wilayah Desa  Sukamaju terdiri dari Enam Dusun yaitu :
1.Dusun Sukamaju dengan luas wilayah                                     :   117,36   Ha
2.Dusun Sukamaju Hilir      dengan luas wilayah                          :    75,49    Ha
3.Dusun Cibulakan dengan luas wilayah                                        :    47,41   Ha
4.Dusun Cikujang Tonggoh dengan luas wilayah                            :    55,27   Ha.
5.Dusun Cikujang Hilir        dengan luas wilayah                           :   64,23   Ha
6.Dusun Cikujang Girang dengan luas wilayah                               :   67, 5    Ha


      Wilayah Desa Sukamaju berada di ketinggian 500 - 700 m dari permukaan laut, curah  hujan rata-rata per-tahun 2200 mm, dengan suhu rata-rata 23 C.
Kondisi  tofografi sebagian besar wilayah Desa Sukamaju terdiri dari Perbukitan  56 %  ( 237 Ha ) dan Dataran  44 % ( 190 Ha ).


* Penggunaan lahan di wilayah Desa Sukamaju terdiri dari : 
                                  
1.  Luas Tanah Darat                                         :        287    Ha
2.  Luas Tanah Sawah                                         :       140    Ha
         
*  Tanah Darat  :  287 Ha  digunakan untuk :
-        Tanah Makam                                                 :          3    Ha
-        Tanah Negara                                                :           -     Ha
-        Tanah Guna Bangunan                                   :         -        Ha
-        Tanah Milik Desa                                                  :        2,10   Ha
-        Tanah Jalan                                                 :          4       Ha.
-        Tanah Kebuh Milik Rakyat                          :       187.9    Ha
-        Tanah Pekarangan                                       :          90     Ha
           Jumlah                                                          :    287       Ha

·   Tanah Sawah  : 140 Ha digunakan untuk :         
·   -   Titi Sara Desa                                :       0,25        Ha.                     
·   -   Tanah Bengkok                             :      9,85      Ha.               
·   - Sawah Milik Rakyat                           :    129,90       Ha
                                          Jumlah              :         140            Ha.



Orbitasi

-       Jarak ke Ibukota Kecamatan      :   12   Km,  Waktu tempuh    :  0.5  jam
-       Jarak ke Ibukota Kabupaten       :   24   Km,  Waktu tempuh    :  1     jam
-       Jarak ke Ibukota Provinsi           :  120  Km,  Waktu tempuh    :  3     jam
-       Jarak ke pusat fasilitas ekonomi :     5  Km,  Waktu tempuh     : 0.5  jam






 GAMBARAN UMUM DEMOGRAFIS



         Jumlah penduduk di Wilayah Desa Sukamaju sampai akhir Desember 2017   tercatat  4484 jiwa dengan jumlah KK sebanyak  1420,  perincian sebagai berikut :
Jumlah Penduduk Desa Sukamaju Tahun  2017
No
Nama Dusun
Jumlah KK
Penduduk
Jumlah
Laki-laki
Perempuan
1
Dusun Sukamaju
430
741
708
1434
2
Dusun Sukamaju Hilir
280
493
485
970
3
Dusun Cibulakan
191
285
291
572
4
Dusun Cikujang Hilir
228
306
304
618
5
Dusun Cikujang Girang
162
260
269
529
6
DusunCikujang Tongoh
129
174
167
444
Jumlah
1420
2260
2224
4484


       Bila dilihat dari jumlah penduduk dibandingkan dengan luas wilayah, maka kepadatan penduduk rata-rata per hektar di wilayah Desa Sukamaju mencapai  10,6  jiwa per hektar.


            Secara Visualisasi, wilayah administratif  dapat dilihat dalam peta wilayah Desa Sukamaju sebagaimana gambar dibawah ini































Keterangan Pada Peta


U
:     Arah mata angin
-.-.-.-.            :     Batas desa
...  ...             :     Batas dusun
                     :     Jalan aspal
                     :     Jalan tanah
                     :     Sungai
                     :     Anak sungai

M
                     :     Mesjid/Mushola

P

S

D
                     :     Sekolah/Madrasah
                     :     Pesantren
                     :     Bangunan Desa

√√
√√



                     :     Hutan milik masyarakat
                     :     Sawah


                     :     Permukiman


                     :     Jembatan
                     :     Tempat kelompok masyarakat kurang mampu 1 : 5 KK
                     :     Tempat kelompok masyarakat sedang 1 : 5 KK
                     :     Tempat kelompok masyarakat mampu 1 : 5 KK
                     :     Lokasi kegiatan irigasi Cihariring/Sawah Nusa
                     :     Lokasi kegiatan simpan pinjam kelompok perempuan


Topograpi
            Desa Sukamaju merupakan Desa yang berada di daerah kaki Gunung Sawal sebelah Utara, dengan ketinggian 500 – 700 m dpl (diatas permukaan laut). Sebagian besar wilayah Desa Sukamaju adalah lereng gunung dengan kemiringan antara 20 – 40. Disebelah timur sebagian dibatasi Sungai Cibaruyan dan sebagian lagi dibatasi oleh saluran air Cibeet yang sekaligus menjadi batas Desa Sukahurip, sebelah selatan dengan saluran air cipalatuk, yang merupakan anak sungai cibauyanjuga sekaligus menjadi batas Desa Sukahaji, dan sebelah barat dibatasi dengan jalan baru yang sekaligus menjadi batas Desa Sumberjaya.
Hidrologi dan Klimatologi
            Aspek Hidrologi suatu wilayah desa sangat diperlukan dalam pengendalian dan pengaturan tata air wilayah desa. Berdasarkan Hidrologinya, aliran – aliran sungai di wilayah desa Sukamaju membentuk  pola Daerah Aliran Sungai, yaitu DAS Cibaruyan. Tercatat beberapa saluran air baik sekala kecil, sedang dan besar terdapat di Desa Sukamaju,

Sumer Daya Alam
Tabel.   Sumber Daya Alam Desa Sukamaju
NO
JENIS
Jumlah
/Luas
Lokasi
1
2
3
4
1
Tanah Kas Desa
5 lokasi         10.2     Ha
Menyebar
2
Batu Sirap
3 Lokaasi        0.05  Ha
Menyebar
3
Hutan Bambu
6 Lokasi         5        Ha
Menyebar
4
Kayu
6 Lokasi       80        Ha
-
5
Lahan  Pekarangan
6 Lokasi       90        Ha
Menyebar
6
Luas Pesawahan
                   140        Ha
Menyebar
7
Tanah Perkebunan Rakyat
6 Lokasi       30        Ha
-
8
Tanah Pertanian
6 Lokasi       12        Ha
Menyebar
10
Sumber Mata Air
10 Lokasi       0.03   Ha
Menyebar
11
Hutan Rakyat
6 Lokasi       85        Ha
-
12
Bangunan Sekolah
4 Lokasi        0.571  Ha
Menyebar
13
Sungai / Selokan
6 Lokasi        3         Ha
Menyebar
14
Tanah Kuburan Umum
                      2         Ha
-



Sumber daya Manusia
Jumlah Penduduk Desa Sukamaju Berdasarkan Usia Tahun 2017.
No
Usia
Jumlah
Prosentase
(%)
1
2
3
4
1
0-5      Tahun
280
9,65 %
2
6-10    Tahun
339
9,29 %
3
11-15 Tahun
323
10,94 %
4
16-20 Tahun
347
10,99 %
5
21-25 Tahun
336
11,18 %
6
26-30  Tahun
411
10,93 %
7
31-35  Tahun
358
10,47 %
8
36-40  Tahun
322
8,65 %
9
41-45  Tahun
351
4,38 %
10
46-50   Tahun
259
3,06 %
11
51-55  Tahun
288
3,88 %
12
56-60  Tahun
212
2,09 %
13
61-65  Tahun
185
1,86 %
14
66-70  tahun
171
1,18 %
15
70 Keatas
276


JUMLAH
4484
100 %



Tingkat Pendidikan Penduduk Desa Sukamaju  Tahun 2017

No
Tingkat Pendidikan penduduk
Jumlah
Prosentase
(%)
1
2
3
4
1
Tidak / Belum Tamat  SD
994
1,59 %
2
Tamat SD
2.402
53,51 %
3
Tamat SLTP
640
27,08 %
4
Tamat SLTA
354
14,68 %
5
D1

0,21%
6
D2

0,12 %
7
D3

0,57 %
8
S1
31
2,09 %
9
S2
1
0,05 %
10
S3
-
-

JUMLAH
4484
100 %




 Mata Pencaharian Penduduk Desa Sukamaju PerTahun 2017
No
Mata Pencaharian
Jumlah
Keterangan
1
Buruh
 518

2
Tukang
11

3
Wiraswasta
315

4
Pedagang Keliling
45

5
Pedagang
241

6
Petani
770

7
Peternak
723

8
Buruh tani
311

9
Buruh ternak
72

10
Sopir
17

11
Pengemudi Ojeg
20

12
Dokter
-

13
Ustadz
12

14
Bidan
2

15
Perawat
3

16
Artis/Seniman


17
Dukun /Paranormal
-

18
Anggota Dewan


19
Wartawan
-

20
Mahasiswa
4

21
Pelajar
1.572

22
Mengurus Rumah Tangga
1.517

23
Tidak Bekerja
1.217

24
PNS
28

25
TNI, POLRI
8

26
Peg. Swasta/Karyawan
51

27
Lainya
127

JUMLAH
4484






 Kelembagaan Masyarakat
 Kelembagaan dan Organisasi Masyarakat  Desa Sukamaju Tahun 2017
No
Jenis Organisasi/Kelembagaan
Jumlah
Anggota/Lembaga
Lokasi
`1
Badan Permusyawaratan Desa (BPD
7 Orang
Desa
2
LPMD
9 Orang
Desa
3
MUI
9 Orang
Desa
4
PKK
36 Orang
Desa
5
Linmas
12 Orang
Desa
6
Karang Taruna
15 Orang
Desa
7
BUMDES
1
Desa
8
Posyandu
6
Dusun
9
Polindes
1
Desa
10
RW
14
RW
11
RT
36
RT
12
Gapoktan
1 Kelompok
             Desa
13
Kelompok Tani
16 Kelompok
Tersebar di 6 dusun
14
Kelompok PKK Dusun
6 Kelompok
Tersebar di 6 dusun
15
DKM/Mesjid
16 orang
Tersebar di 6 dusun
16
Partai Politik
-
-
17
Kelompok Senam
-
-
18
Unit Simpan Pinjam
15
Tersebar di 6 dusun
19
Koperasi
1
Dusun Sukamaju
20
Lainnya








  Sarana Pendidikan Desa Sukamaju Tahun 2017
No
Jenis Saran pendidikan
Jumlah
Lokasi
1
TK
1
-
2
RA
-
-
3
PAUD
3
3 Dusun
4
TKA/TPA
5

5
Play Grup
-
-
6
SD Negeri
3
1 Dusun
7
SD Swasta
-
-
8
MI
-
-
9
SLTP Negeri
-
-
10
SLTP Swasta/Yayasan
1
1 dusun
JUMLAH
12
-


DataSarana  Keagamaan Desa Sukamaju Tahun 2017
No
Jenis 
Jumlah
Lokasi
1
Masjid  Jami
6

2
Langgar/Musola
36

3
Pondok Pesantren
2

4
Gereja/VIhara
-






 Data Sarana Tempat Usaha Desa Sukamaju Tahun 2017
No
Jenis 
Jumlah
Lokasi
1
Konveksi
2
RW 05
2
Bengkel
2

3
Kios Bensin
5

4
Warnet
-

5
Toko
1

6
Waserda
-
-
7
Warung
41
-
8
Penggilingan Padi
5
-
9
Pengrajin Gelasan
-

10
Pengrajin Makan Ringan
6
-
11
Tambal Ban
2

12
Cuonter Pulsa
2

13
Pengemudi Ojeg
25

14
BUMDES
1

15
Penjual Masakan Matang
-

16
Warung Sate
-

17
Loket pembayaran Listrik
-

18
Pertukanagan
5

19
Biro jasa
-

20
Penjahit
2

21
Lainnya
10

JUMLAH
274




Data Sarana Olahraga Desa Sukamaju Tahun 2017
No
Jenis 
Jumlah
Lokasi
1
Lapang Sepakbola
1
Dsn Desa
2
Lapang Bola Volly
5
Lima Dusun
3
Lapang tenis Meja
3
Tiga Dusun
4
Lapang Bulu Tangkis
1
Dusun desa
5
Sarana Olah Rga Lainny
-
-
JUMLAH
10






 Data Kepemilikan Ternak Masyarakat Desa Sukamaju Tahun 2017

No
Jenis 
Jumlah
Lokasi
1
Ayam Kampung
1.000

2
Ayam Sayur
8.000

3
Angsa
10

4
Domba
215

6
Sapi Jantan
112

7
Sapi Betina
915

8
Kelinci
200

9
Kerbau
5

10
Lainnya
-




 Data Jenis kesenian dan Budaya Masyarakat Desa Sukamaju Tahun 2017
No
Jenis 
Jumlah
Kondisi
1
Calung


2
Singa Depok


3
Organ Tunggal


4
Qasidah
6 Grup
Aktif
6
Jaipongan
1  Grup
Aktif
7
Band


8
Pencak Silat
1 Grup
Pasif
9
Degung
1 Grup
Pasif
10
Lainnya
-

           JUMLAH
9 Grup









Program Keluarga Berencana

*     Jumlah PUS                              :          763       orang
*     Jumlah Peserta KB Aktif          :          482       orang
*        IUD                                   :           98       orang
*        PIL                                     :            73       orang
*        INFLAN                            :            28       orang
*        MOP                                  :              1       orang
*        MOW                                 :            40       orang
*        OBAT VAGINAL            :              -       orang
*        SUNTIK                            :         339       orang
                                                               Jumlah           :       482        orang


Dalam penyajian data bidang kesehatan selama tahun 2015 kami sajikan berdasarkan pada data yang disampaikan oleh Pos KB Desa Sukammaju adalah sebagai berikut :
Situasi Kesehatan Masyarakat :

§  Pelayanan KIA dan KB
Ø  Jumlah Ibu Hamil                            :       32          orang
Ø  Jumlah Bayi                                     :       62          orang
Ø  Jumlah Kematian Bayi                     :          -          orang
Ø  Jumlah Peserta KB Aktip                :     482          orang
Ø  Jumlah PUS                                     :     763          orang

§  Program Perbaikan Gizi
Ø  Jumlah Posyandu                             :         6          Pos
Ø  Jumlah Balita                                   :     174          orang
Ø  Jumlah Balita Gizi Baik                   :     172          orang
Ø  Jumlah Balita Gizi Kurang              :         2          orang
Ø  Jumlah Balita Gizi Buruk                :          -          orang



§  Program Imunisasi
Ø  Cakupan Imunisasi BCG                 :       60          orang
Ø  Cakupan Imunisasi DPT                  :                   
o   DPT I                                        :       56          orang
o   DPT II                                      :       59          orang
o   DPT III                                     :       63          orang
Ø  Cakupan Imunisasi Folio                 :                   
o   Folio I                                       :       58          orang
o   Folio II                                     :       56          orang    
o   Folio III                                    :       59          orang
o   Folio IV                                    :       64          orang    
                             Cakupan Imunisasi Campak          :       64         orang






















STRUKTUR ORGANISASI PEMERINTAH DESA SUKAMAJU
TAHUN   2017






BPD

KEPALA DESA
DEDE ENGKUH


 

                                       


SEKRETARIS DESA
ROHAN HAKIM

KAUR KEUANGAN
TARSO

KAUR UMUM
MISBAH


LPMD
 















KASI EKBANG
DIMAN MARDIAN

KASI KESRA
ECEP RISYADI

KASI PEM.
ASEP SAEPUDIN
                                                                                                       

                                                       








Kadus Sukamaju Hilir
KARSONO
PARNO

Kadus Cibulakan
/ PLH
ECEP RISYADI

Kadus Cikujang
Girang
JAJA
RUSMANA

PLH/Kadus Cikujang
Tonggoh
DIDIN ROHIDIN

Kadus Cikujang
Hilir
MUHAMAD IKBAL

Kadus Sukamaju

DAUD
SUHRODIN
 
















DAFTAR PERANGKAT DESA
DESA SUKAMAJU  TAHUN  2017

       
 NO.
                              
 NAMA
                             
JABATAN

NOMOR HP
            
1.

DEDE ENGKUH

 Kepala Desa

           
 2.

ROHMAN HAKIM

Sekdes 

            
3.

MISBAH

Kaur  Umum

           
 4.

TARSO

Kaur Keuangan

          
  5.

ASEP SAEPUDIN

Kasi Pemerintahan

           
 6.

DIMAN MARDIAN

Kasi Ekbang

          
  7.

ECEP RISYADI

Kasi Kesra


8

DAUD SUHRODIN

Kadus Sukamaju


9

KARSONO PARNO

Kadus Sukamaju Hilir


10

ECEP RISYADI

PLH/Kadus Cibulakan



11

DIDIN ROHIDIN

Kadus Cikujang Tonggoh


12

MUHAMAD IKBAL

Kadus Cikujang Hilir


13

JAJA RUSMANA

Kadus Cikujang Girang



14

YUSEP SUKMAWAN

Bendahara








JANGAN SAMPAI MERUSAK LINGKUNGAN !

KKN DESA SUKAMAJU - Sebagai Bentuk Kepedulian Lingkungan KKN DESA SUKAMAJU Pasang Papan Pengawasan di sekitar Sungai Desa Sukamaju ( Selas...